9 langkah Pemasaran Desa Wisata di Era Digital

9 langkah Pemasaran Desa Wisata di Era Digital

Pengertian Pemasaran Desa Wisata Pengertian pemasaran desa wisata adalah segala aktivitas desa wisata dalam menciptakan, mengkomunikasikan, menyampaikan dan menukarkan segala penawaran yang memiliki nilai bagi pelanggan dan dengan memberikan keuntungan serta tetap bertanggung-jawab terhadap masyarakat secara luas. Tujuannya adalah untuk menarik wisatawan ke desa tersebut dan mempromosikan produk-produk unik yang ditawarkan oleh pengelola desa wisata sebagai …

Continue reading →